Tuesday, May 25, 2021

Tanaman hiroponik ini cepat panen dan cocok untuk usaha kecil menengah

 Ada banyak sekali jenis tanaman terutama tanaman sayuran konsumsi yang bisa kita tanam secara hidroponik, baik untuk kebutuhan sayuran rumahan, maupun untuk kebutuhan bisnis. menanam dengan teknik hidrponik dipilih karena pemeliharannya lebih praktis, tidak harus memiliki area persawahan dan harga jualnya pun lebih mahal.Tidak jauh berbeda dengan teknik menanam sayuran secara konvensional,

Wednesday, August 12, 2020

Kelebihan dan kekurangan hidroponik sistem wick

Salah satu sistem dalam menanam secara hidroponik yang paling banyak
dipilih oleh para pemula yang masih belajar dan baru terjun ke dunia
tanam menanam secara hidrponik adalah sistem wick. Sistem wick
dikenal juga sebagai sistem sumbu, adalah sistem menanam hidrponik yang
menggunakan air tergenang pada suatu wadah dimana pada setiap pot
tanamnya menggunakan sumbu dari kain flanel atau kain

Tuesday, July 21, 2020

#5 Masalah dalam hidroponik (etiolosi/kutilang,busuk akar, pertumbuhan kurus kerdil, daun menggulung, daun menguning)

Di indonesia sendiri bertanam dengan sistem hidroponik saat ini sudah mulai banyak dilirik oleh berbagai kalangan, tidak perlu punya basic ilmu tani yang ahli, tidak juga perlu punya lahan pertanian yang luas, siapapun bisa menjadi petani hidroponik cukup hanya dengan mengandalkan pekarangan rumah, teras loteng, pagar rumah, belakang rumah yang area lainnya yang mendapatkan sinar matahari yang

Monday, July 20, 2020

#5 penyebab daun tanaman hidroponik layu di siang hari dan segar di pagi dan sore hari.

Satu keunikan yang sering terjadi pada tanaman hidroponik, terutama tanaman hidroponik sayuran daun seperti pakcoy, kangkung, bayam dan jenis sawi-sawian adalah daun layu.

Daun menjadi layu pada saat siang hari ketika terik sinar matahari baik pada kondisi tanaman masih kecil maupun sudah besar, namun tanaman akan kembali segar pada saat tidak ada matahari seperti pagi dan sore hari.

Ini sering

#4 Penyebab kenapa daun tanaman hidroponik menguning !

Tanaman hidroponik kini menjadi salah satu pilihan, selain mudah dalam pemeliharaan, tanaman hidrponik tidak tergantung pada lahan tanah pertanian, kita bisa menanam hidrponik di pekarangan, rumah di balakang rumah yang penting terkena sinar matahari.

Menanan secara hidrponik memang mudah-mudah gampang, jika kita sudah tahu cara dan juga triknya, maka kemungkinan besar kita akan berhasil hingga

Saturday, July 18, 2020

Kelebihan dan kekurangan sistem wick,NFT,DFT dan Rakit Apung Hidroponik


Lagi malas menulis artikel yang membahas tentang blogging, karena sudah terlalu main extreme saingannya, juga sering menjadi korban copaser, di scraping, dicopas, di sadap dll. oleh karena itu kemungkinan di beberapa bulan kedepan saya akan banyak  membahas tentang hidroponik saja dulu, ya karena lagi senang mengisi waktu luang di masa covid 19, dari pada tidak ada kegiatan di luar, akhirnya di

Sunday, June 21, 2020

Cara menanam hidroponik kangkung di rumah untuk pemula (menggunakan sistem wick barang bekas)

Budidaya sayuran hidrponik yang paling banyak dipilih adalah menanam kangkung, jenis sayuran ini selain mudah dibudidayakan  juga banyak sekali peminatnya, hingga disebut sebagai sayuran sejuta umat. tidak ayal sayuran ini sering dijadikan sayuran budidaya hidroponik untuk skala bisnis.

Ada banyak sistem hidrponik yang bisa kita pilih pada saat ingin menanam kangkung secara hidrponik,  namun

Wednesday, June 17, 2020

Cara menanam hidroponik pakcoy sederhana dari semai hingga panen (mudah, murah dan bisa dilakukan di rumah)

Menanam hidroponik kini menjadi pilihan hampir semua kalangan, karena bertanam dengan sistem hidroponik masih bisa dilakukan walaupun tanpa memiliki tanah pertanian yang luas, hanya dengan mengandalkan halaman rumah, atap rumah kita bisa menanam dengan sistem hidroponik.

Menanam dengan sistem hidroponik banyak dipilih, karena caranya sangat praktis, tidak perlu kotor-kotoran bermain tanah, tidak

Thursday, May 21, 2020

Aturan Pemberian Nutrisi hidroponik (kapan diberikan, berapa kali dan berapa ppm)

Nutrisi adalah istilah pupuk yang sering digunakan sebagai pupuk
dalam hidroponik, nutrisi umumnya mengandung unsur hara yang diperlukan
oleh tumbuhan, seperti unsur makro dan mikro.

Nutrisi
hidroponik bisa kita beli di toko-toko hidroponik, atau bisa juga kita
racik sendiri, namun untuk meracik nutrisi hidroponik tidaklah mudah,
kita harus tahu ilmunya,  ada takaran tertentu untuk setiap

Friday, May 15, 2020

Cara Menanam Hidroponik Untuk Pemula (Pakcoy, kangkung, Bayam, Sawi dll)

Pemula di dunia hidroponik dan ingin terjun mencoba bertanam hidroponik, anda pasti akan menemukan banyak sekali kebingungan, harus memulainya dari mana dan apa yang harus dipersiapkan.

Tentunya itu normal, saya yakin hampir semua pemula akan mengalami hal yang sama, termasuk saya ketika pertama kali mengenal hidroponik pada saat ingin mencoba menanam hidroponik.

Untuk bertani hidroponik memang

Tuesday, April 21, 2020

#14+ Pertanyaan Hidroponik pemula yang paling sering ditanyakan

 Hidroponik adalah sistem menanam dengan menggunakan air, teknik ini sebenarnya sudah lama dikenal, namun baru populer saat ini.

Hidrponik dipilih oleh mereka yang memiliki lahan sempit dan tidak memiliki tanah pertanian, karena hidrponik bisa ditanam tidak perlu tanah maka siapapun yang memiliki lahan, dipedesaan terutama di perkotaan bisa menanam dengan sistem hidroponik.

Untuk menaman dengan

Hidroponik sederhana dengan botol bekas menggunakan wick sistem cocok bagi pemula untuk menanam kangkung, bayam, sawi pakcoy dan sayuran lainnya di rumah

Sistem Wick adalah Hidroponik yang paling sederhana dan murah,
kita bisa menggunakan botol bekas, ember bekas, kaleng dll, sistem ini
cocok bagi pemula untuk menanam kangkung, bayam, sawi pakcoy dan sayuran
lainnya di rumah.

Hidroponik adalah sistem
menanam dengan menggunakan media air yang dicampur dengan larutan
nutrisi yang mengandung unsur-unsur yang dibutuhkan oleh tumbuhan baik
unsur

Friday, April 17, 2020

#5 Petunjuk pokok cara bertanam hidrponik untuk pemula: lengkap

Saya sadar untuk anda pemula yang tertarik dengan dunia hidrponik dan ingin terjun ke dalam dunia hidrponik, di awal setidaknya akan diliputi oleh banyak sekali kebingunan dan pertanyaan terkait hidrponik, bagaimana harus memulai darimana dan lain sebagainya.

Walaupun tidak dipungkiri saat ini banyak sekali informasi tentang hidroponik yang bisa kita dapatkan dari internet, baik dari artikel

Monday, April 13, 2020

Cara bertanam hidroponik sistem rakit apung untuk pemula (bahan-bahan, cara instalasi dan kendala)

Anda Pemula atau anda berpengalaman namun ingin mencoba sistem hidroponik rakit apung untuk pertama kali, sebaiknya baca artikel ini baik-baik dari awal hingga akhir, artikel ini akan memberikan informasi yang bermanfaat untuk anda terkait sistem hidroponik rakit apung.

Sistem hidroponik yang paling sederhana dalam pemeliharaan adalah hidroponik sistem rakit apung, selain untuk sekala industri,

Sunday, April 12, 2020

Ini sistem Hidroponik yang paling cocok untuk pemula (murah, sederhana dan bisa menggunakan botol bekas).

Sistem tanam hidrponik adalah sistem tanam yang menggunakan media air sebagai media tumbuh kembangnya tanaman, walaupun hanya menggunakan media tanam air, tanaman tetap dapat tumbuh dan berkembang dengan memanfaatkan nutrisi yang dilarutkan ke dalam air yang digunakan.

Untuk saat ini sistem tanam hidroponik cukup populer di seluruh dunia termasuk di indonesia, selain untuk menekuni hobi ternyata

Saturday, April 11, 2020

Mengenal sistem tanam hidroponik (Wick, NFT dan DFT) Khusus Pemula

Di dunia hidroponik terus terang saya pemula, mudah-mudahan apa yang saya sajikan ini bermanfaat untuk anda yang membutuhkannya terutama yang masih pemula bercocok tanam hidroponik seperti saya.

Saya menulis ini hanya untuk dokumentasi tahap proses pembelajaran saya pribadi, agar selalu diingat dalam jangka panjang, kebetulan saat ini lagi senang dengan budidaya tanaman hidroponik, jadi saya