Saturday, June 5, 2021

Penyesalan Menjadi Seorang Blogger

Menjadi seorang blogger tentu dapat dikatakan sebagai sebuah hobi atau bahkan
mata pencaharian. Disebut sebagai mata pencaharian jika memang dari kegiatan
ngeblog tersebut dapat menghasilkan uang atau pendapatan.

Tapi, adakah penyesalan menjadi seorang penulis blog atau blogger?










Penyesalan menjadi seorang blogger




Menyesal

Saturday, January 9, 2021

Menganalisa Update Perubahan Algoritma SEO Pencarian Google Search Terbaru

Bagaimana supaya artikel yang ada di dalam blog atau website muncul pada
peringkat atas di halaman pertama pada hasil pencarian Google? Sudah banyak yang
membahas tips atau cara untuk mewujudkan hal tersebut mulai dari memberi kata
kunci pada awal dan akhir artikel, mempelajari keyword, memberi
backlink dan masih banyak lagi hal lainnya.

Perubahan algoritma Google lama sampai yang terbaru


Saturday, March 7, 2020

Alasan Kenapa Pilih Ngeblog Menggunakan Blogspot Dibandingkan Domain TLD

Banyak berbagai penyedia layanan blog gratis, salah satunya adalah blogger.com atau blogspot.com. Blog dibawah naungan Google ini sangat populer di dunia blogging. Mungkin anda sebagai pengunjung blog saya ini bertanya-tanya, kenapa saya masih ngeblog memakai domain gratisan blogspot dibandingkan menggunakan domain TLD (Top Level Domain) berbayar seperti misal dotcom (.com),  dotnet (.net),

Saturday, November 23, 2019

16 Tips Dasar Ngeblog Untuk Blogger Pemula Tips Agar Jadi Blogger Sukses


Cara menjadi blogger / ngeblog gimana sih? Inilah pertanyaan yang sering muncul ketika seseorang ingin memulai menjadi seorang penulis blog. Mungkin sudah banyak artikel yang membahas mengenai bagaimana tips ngeblog untuk pemula, bagaimana menjadi blogger yang menghasilkan uang, bagaimana step atau langkah membangun blog baru start dari awal sampai mahir atau sukses dan materi belajar ngeblog

Wednesday, June 26, 2019

Datang Langsung Ke Kantor Pos Pengalaman Cari Kartu Pos PIN Google Adsense


Kartu pos Google Adsense anda yang berisi PIN verifikasi belum juga datang sampai ke rumah atau ke alamat yang anda inputkan? Bagaimana tips cara jemput / lacak / cari / ambil kartu pos Google Adsense dengan cara datang langsung ke kantor pos? Bagi anda yang sedang menanti sampainya PIN kartu pos yang tak kunjung datang dari Google Adsense, mungkin pengalaman saya berburu kartu pos Google

Friday, June 7, 2019

Bagaimana Cara Cek Data Who Is Domain Indonesia .id Atau dot id


Who Is adalah fitur atau fasilitas untuk mengecek registrasi sebuah domain tertentu yang sudah terdaftar di layanan hosting. Data tersebut mencakup siapa nama / siapa pemilik domain tersebut, terdaftar di hosting negara mana, apa alamat kontaknya, dan kita juga dapat mengetahui sejak kapan domain tersebut terdaftar dan kapan tanggal kedaluwarsa/expired dari domain tersebut. Lalu bagaimana cara

Friday, May 10, 2019

Apa Mengganti Template Blog Atau Web Mempengaruhi Traffic Kunjungan Dan SEO


Anda mempunyai sebuah blog atau website dan ingin merubah tampilan template blog atau template website anda? Sebelum anda mengganti template blog / website, tentu ada kekhawatiran bukan? Jika tampilan body blog/web diganti dengan template yang baru apakah dapat mempengaruhi trafik kunjungan pembaca/audience yang sudah ada sebelumnya? Apakah jumlah kunjungan ke blog/web nantinya menurun atau

Sunday, October 28, 2018

Daftar Situs Web Tempat Download Template Blog Blogger Gratis Terbaru 2022


Anda sedang memulai membuat blog atau anda sudah lama berkecimpung di dunia blogging namun anda ingin tampilan blog anda berbeda dengan template yang disediakan oleh blogspot/blogger? Tahukah anda bahwa anda dapat merubah tampilan blog anda di luar dari tema / theme yang disediakan oleh blogspot? Banyak pilihan tipe/style template/theme/tema blog dari para penyedia template blog mulai dari dua